HANYA KARENA
Aku muak karna selalu dibuang
Seperti aku tak pernah dibutuhkan
Aku muak karna terus dicampakkan
Seakan aku tak pernah berguna
Dan aku muak terus dijejali
Oleh sampah yang tak pernah ku sukai
Dicaci, dimaki, dipandang sebelah mata
Hanya karena aku berbeda
Tak sama seperti mereka
Dan aku terkubur dalam busuknya dunia
Aku muak karna selalu dipaksa
Menjadi apa yang mereka suka
Aku muak karna selalu harus patuh
Hanya kepada kotoran yang sama!
Hanya karena aku berbeda
Tak sama seperti mereka
Dan aku terkubur dalam busuknya dunia
With love,
Monster Lady \m/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar